Monday, 25 January 2016

MENGHAFAL AL-QUR'AN ATAU MENCARI ILMU?

Seseorang bertanya, "Hai, Abu Abdurrahman, bagaimana sebaiknya aku menggunakan kelebihan waktuku, terus menghafal Al-Qur'an atau mencari ilmu?"Ibnu Mubarok balik bertanya,  "Apakah engkau sudah hafal sebagian Al-Qur'an untuk keperluan bacaan shalatmu?"Ia menjawab, "Ya."Ibnu Mubarok melanjutkan, "Kalau begitu, pelajarilah ilmu yang mendukungmu untuk lebih mengenali (memahami) Al-Qur'an."(Abu Nu'aim, Hilyat al-Auliya', 8/165)

No comments:

Post a Comment